Scroll untuk baca artikel
banner 970x250
NasionalPolitik

Pemerintah Berjanji Ada Solusi Soal Penghapusan 7.551 Honorer KPU

×

Pemerintah Berjanji Ada Solusi Soal Penghapusan 7.551 Honorer KPU

Sebarkan artikel ini
IMG 20230623 051811

radarnesia.com – Pemerintah melalui Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Menpan RB) Abdullah Azwar Anas berjanji akan mencari solusi terkait rencana penghapusan 7.551 tenaga honorer Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI.

“Jadi kita sedang cari solusi alternatif yang baik sebelum 28 November nanti,” ungkap Azwar Annas di Gedung Kementerian Koordinator Bidang Pemberdayaan Manusia dan Kebudayaan (Kemenko PMK), Jakarta, Kamis 22 Juni 2023.

Azwar Anas menjelaskan, akan ada keputusan untuk yang bisa menjembatani jalan tengah terkait dengan honorer, istilah yang baru ini P3K,” tambahnya.

Menpan RB berjanji akan ada jalan terbaik agar proses pemilu tidak terganggu. Azwar menyebut, solusi itu akan segera diumumkan.

Editor : Idrus

banner 970x250
banner 970x250